Cara Membuat SMS Default GSM di Andromax C

Cara Membuat SMS Default GSM di Andromax C Jelly Bean

Admin kali ini akan memberikan tutorial singkat mengenai "Cara Membuat SMS Default GSM di Andromax C" (Gen-2), sebelumnya cara ini belum bisa dilakukan untuk Andromax C ICS.


Baca juga : Kumpulan MOD MMS.Apk Andromax C

Oke, langsung saja, ikuti panduannya dengan baik dan benar Cara Membuat SMS Default GSM di Andromax C:
  1. Install dan bukaHolo Louncher (ada di play store)
  2. Buat shortcuts (tekan layar)
  3. Pilih shortcuts
  4. Pilih activities
  5. Scroll ke bawah, pilih Setting
  6. Scroll ke bawah. Pilih Dual card settings
  7. Kalo bener pasti ada icon dual card setting di layar. Pilih.
  8. Pilih SMS
  9. Pilih Subscription 2.
Itulah tutorial mengenai Cara Membuat SMS Default GSM di Andromax C, jika ada masalah silahkan berkomentar dibawah ini. Semoga dapat bermanfaat.

Baca juga : Tutorial Cara Unlock Andromax C

0 Response to "Cara Membuat SMS Default GSM di Andromax C"

Post a Comment