Cara Root Andromax C2 Tanpa PC

Cara Root Andromax C2 Tanpa PC dengan Towelroot

Tutorial kali ini yaitu tentang "Cara Root Andromax C2 Tanpa PC". Ini merupakan cara yang sangat mudah untuk Root Andromax C kalian tanpa menggunakan PC, tetapi hanya menggunakan aplikasi Towelroot, silahkan coba langkah ini barangkali dapat membantu proses Root Andromax C2 kalian.


Baca juga : Tutorial Cara Internet GSM Andromax C2

Langsung saja, ikuti panduannya dengan baik dan benar Cara Root Andromax C2 Tanpa PC:   

TOWELROOT
==========================================================
DOWNLOAD
==========================================================
  1. Download Towelroot
  2. Install TowelRoot
  3. Open TowelRoot
  4. Pilih tombol “make it ra1n”
  5. Tunggu sampai proses selesai dan jadi deh
Itulah tutorial mengenai Cara Root Andromax C2 Tanpa PC, jika ada masalah silahkan berkomentar dibawah ini. Semoga dapat bermanfaat.

Baca juga : Cara Mengatasi Andromax C2 Unbrick

0 Response to "Cara Root Andromax C2 Tanpa PC"

Post a Comment